Mengungkap Asal Usul Patih Gajah Mada Yang Misterius

Mengungkap Asal Usul Patih Gajah Mada Yang Misterius
Patih Gajah Mada Keberadaan dan asal-usul pahlawan yang kondang dengan Sumpah Palapa ini masih menjadi misteri bagi semua orang. Bahkan para ahli sejarah pun belum menemukan kata sepakat dimana dia dilahirkan. Dimana dia dibesarkan sampai bagaimana sosok Patih Gajah Mada menghabiskan masa...

Siapa yang Menang Jika Harimau Bertarung Melawan Singa?

Siapa yang Menang Jika Harimau Bertarung Melawan Singa?
Lion vs tiger Pertarungan antara dua kucing besar, harimau dan singa, sudah terjadi lebih sering dari yang Anda bayangkan. Pada zaman Romawi, Colosseum sering mempertunjukkan pertarungan antara singa Afrika dan harimau Asia untuk menghibur penonton. Beberapa pertarungan juga pernah diadakan...

Timun dan Kacang Merah Bisa Tumbuh di Ruang Angkasa

Timun dan Kacang Merah Bisa Tumbuh di Ruang Angkasa
Dua tumbuhan yang biasa tumbuh di bumi, yaitu kacang merah dan biji timun, rupanya bisa tumbuh di ruang angkasa. Peneliti dari Jepang, yakni Japan Aerospace Exploration Agency (JAXA), berhasil membuktikannya dengan menanam dua jenis tanaman tersebut di International Space Station (ISS),...

Singa vs Buaya, Siapa Lebih Unggul?

Singa vs Buaya, Siapa Lebih Unggul?
Segerombolan singa betina itu dikagetkan oleh seekor buaya yang tiba-tiba nongol dari sungai dan bergerak ke arah mereka. Seekor singa dewasa yang tubuhnya paling besar mengaum kencang ke arah si buaya. Pesta makan impala di tepi Sungai Nil di Zambia itu mendadak riuh saat si buaya,...

Burung Finch Ditemukan Setelah 80 Tahun Hilang

Burung Finch Ditemukan Setelah 80 Tahun Hilang
Burung finch hijau Burung ini hilang selama 80 tahun dan kini ditemukan kembali. Burung Sillem''s Mountain Finch ditemukan di dataran tinggi Tibet oleh fotografer wildlife Perancis, Yann Muzika yang sedang tracking di lembah Yenigou, Propinsi Qinghai, Cina."Saya datang di kawanan burung...

Mengapa Banyak Badai Terjadi Pada 2012?

Mengapa Banyak Badai Terjadi Pada 2012?
Angin kencang dari Badai Sandy menerjang perumahan di Southampton, New York, Amerika Serikat, Senin (29/10). Badai Sandy yang menerjang Pantai Timur mengakibatkan ratusan ribu warga mengungsi ke wilayah yang lebih tinggi. REUTERS/Lucas Jackson Pertengahan Mei lalu, para pengamat cuaca...

Setelah Punah, Iguana Biru Hidup Lagi

Setelah Punah, Iguana Biru Hidup Lagi
Bayi Iguana Biru dan Iguana Hijau dewasa yang merupakan koleksi Kebun Binatang Gembiraloka Yogyakarta, Selasa (17/7). ANTARA/Regina Safri Sepuluh tahun lalu, iguana biru berada di ambang kepunahan. Jumlahnya hanya tersisa 10-25 ekor di alam. Namun, reptil pemakan tumbuhan ini dinyatakan...

Kota Kuno Terbesar di China Ditemukan

Kota Kuno Terbesar di China Ditemukan
Reruntuhan Kota Kuno Di Cina Para arkeolog mengatakan telah menemukan reruntuhan kota kuno seluas 4 kilometer persegi di Barat Laut China, tepatnya di provinsi Shaanxi. Kota dari zaman neolitik ini merupakan yang terbesar di antara sejenisnya di China. Dilansir...

"Hantu" Liga Champions Itu Seorang Fans

fans Porto ini dikira sebelumnya hantu saat menyaksikan pertandingan penyisihan Grup A Liga Champions antara FC Porto kontra Paris Saint-Germain di Estadio do Dragao pada 3 Oktober lalu. Media-media Portugal sempat dibuat heboh mengenai penampakan hantu dalam pertandingan penyisihan Liga...

Kontroversi Patung "Berpindah" Di Pulau Paskah

Patung Di Pulau Paskah Pulau Paskah di Chile yang memiliki pemandangan menakjubkan berupa ribuan patung. Kontroversi tentang bagaimana patung-patung tersebut "berpindah" ternyata masih berlanjut. Penempatan patung yang terlihat begitu natural menjadi salah satu misteri terbesar di dunia saat...

Ditemukan Homo Rudolfensis, Spesies Baru Manusia Purba

Ditemukan Homo Rudolfensis, Spesies Baru Manusia Purba
Homo Rudolfensis Spesies baru manusia diduga pernah hidup di Kenya Utara dua juta tahun yang lalu. Sebuah penelitian menemukan fosil yang menunjukkan setidaknya ada tiga spesies yang berbeda, hidup dalam waktu bersamaan di Afrika.Dilansir Discovermagazine, Senin (29/10), memiliki otak besar,...

Warga Kalianda Lampung Waspadai Serangan Balasan

Warga Kalianda Lampung Waspadai Serangan Balasan
Bentrok di Lampung Selatan Ratusan warga pria berjaga-jaga di jalanan Kota Kalianda, Lampung Selatan, Selasa dinihari 30 Oktober 2012. Selain itu, aparat kepolisian juga ikut berpatroli malam di Jalan Lintas sumatera (Jalinsum) Lampung. Langkah-langkah ini diambil setelah ada isu serangan...

Kapolri: Bentrok Lampung Berawal dari Soal Sepele

Kapolri: Bentrok Lampung Berawal dari Soal Sepele
Ribuan massa berjalan usai menyerang Desa Balinuraga di Kecamatan Waypanji, Lampung Selatan, Senin 29 Oktober 2012. Kapolri Jenderal Pol Timur Pradopo menyatakan, bentrok antarwarga yang terjadi di Lampung Selatan sesungguhnya berawal dari masalah sepele.Timur mengatakan, akar persoalan dapat...

Penyebab bentrok di Lampung Selatan belum diketahui

Penyebab bentrok di Lampung Selatan belum diketahui
  Bentrok warga Desa Kalianda dengan warga Desa Sidoreno/Bali Nuraga di Kecamatan Way Panji, Lampung Selatan dapat diatasi. Lima rumah dibakar dan tiga warga tewas."Lima rumah terbakar dan sebuah warung sembako. Situasi terakhir, dua massa sudah bisa dipisahkan, masih terkendali,"...

Temuan Baru, Tsunami Juga Bisa Terjadi di Danau

Temuan Baru, Tsunami Juga Bisa Terjadi di Danau
Sisa puing tsunami jepang Sebuah tsunami kuno pernah terjadi di Danau Swiss, dipicu oleh longsor Alpine. Temuan para ilmuwan ini menunjukkan kota-kota di pinggir danau mungkin menghadapi risiko bencana, yang umumnya dikaitkan dengan lautan. Tsunami adalah gelombang monster yang tingginya bisa...

Alamat Iklan ''TKI on Sale'' Ternyata Tukang Cukur

Alamat Iklan ''TKI on Sale'' Ternyata Tukang Cukur
Iklan TKI ''On Sale'' di Malaysia. dok. Anis Hidayah/twitter.com Konsuler Kedutaan Besar Republik Indonesia di Kuala Lumpur menemukan temuan mengejutkan terkait pembuat iklan "TKI on Sale". "Dari pelacakan yang dilakukan oleh staf konsuler, alamat yang tercantum di selebaran ternyata...

Misteri Arus Listrik Dasar Laut Terkuak

Misteri Arus Listrik Dasar Laut Terkuak
dailymail.co.uk Kabel listrik terbuat dari bakteri telah ditemukan di dasar laut. Mikroba multi selular itu memiliki panjang satu sentimeter dan seratus kali lebih tipis dari rambut manusia. Masing-masing berfungsi sebagai kabel listrik dengan kawat terisolasi - mirip dengan kabel yang...

Temuan Tengkorak Abad ke-14 di Situs Blanjong

Temuan Tengkorak Abad ke-14 di Situs Blanjong
Credit:AP/Heng Sinith Situs Blanjong yang kaya akan temuan sejarah, kini kembali menambah rentetan koleksinya. Temuan kali ini berupa tengkorak manusia, oleh mahasiswa bersama dosen Jurusan Arkeologi Fakultas Sastra Universitas Udayana (Unud).Kerangka purbakala ini tergolong temuan...

Dua Peristiwa Kepunahan Ungkap Kematian Dinosaurus

Dua Peristiwa Kepunahan Ungkap Kematian Dinosaurus
Ilmuwan meyakini bahwa punahnya dinosaurus di masa Cretaceous-Paleogene (K-T) terjadi pada 65 juta tahun lalu. Kini, bukti baru menunjukkan bahwa peristiwa kepunahan dinosaurus tersebut adalah pada periode kedua, yang telah didahului oleh peristiwa kepunahan di masa sebelumnya.Dilansir Softpedia, ...

Peneliti Ungkap Kebiasaan Nenek Moyang Manusia

Peneliti Ungkap Kebiasaan Nenek Moyang Manusia
Australopithecus afarensis Peneliti telah menemukan fosil manusia purba Australopithecus afarensis yang juga dikenal dengan nama Lucy. Peneliti mempelajari fosil manusia purba berusia 3,3 juta tahun itu dan menemukan bahwa Australopithecus afarensis...

Arkeolog Ungkap Arca Manusia Tertua

Arkeolog Ungkap Arca Manusia Tertua
Arca Manusia Tertua Di dunia Para arkeolog dikejutkan dengan penemuan patung manusia yang terbuat dari tanah liat (arca) saat melakukan penggalian di goa Can Sadurni, Begues Barcelona.Dikutip dari Pasthorizonspr, Selasa (30/10/2012), arca itu diperkirakan...

Dinosaurus Berbulu Juga Ditemukan di Amerika Utara

Dinosaurus Berbulu Juga Ditemukan di Amerika Utara
  Ornithomimids - newscientist.com Dinosaurus jenis berbulu akhirnya ditemukan juga di wilayah Amerika Utara, setelah jenis tersebut hanya ditemukan di wilayah benua lain. Dilansir Telegraph, yang mengutip laporan dari jurnal Science, para ilmuwan di Kanada menemukan...

Spesies Kadal Baru Ditemukan di Australia

Spesies Kadal Baru Ditemukan di Australia
  Spesies kadal baru ditemukan di Australia oleh para ilmuwan. Seperti apa? Seperti dikutip dari ChannelNewsAsia, sekelompok tim ilmuwan dari The Australian National University (ANU) menemukan seekor spesies baru kadal di wilayah barat Australia. Namun para ilmuwan setelah...

Pinang Temuan Baru Endemik Biak

Pinang Temuan Baru Endemik Biak
Bunga spesies pinang Adonidia maturbongsii Bukan di pedalaman hutan Papua peneliti Charlie D Heatubun menemukan dua tumbuhan pinang jenis baru. Pinang atau palem-paleman Adonidia maturbongsii dan Hydriastele biakensis itu diperoleh di kebun masyarakat di kawasan kota Biak, Papua.Secara fisik,...

Misteri Ikan Pemanah Terpecahkan

Misteri Ikan Pemanah Terpecahkan
ikan pemanah (Toxotes jaculatrix) Peneliti Universitas Milan di Italia memecahkan misteri kemampuan ikan pemanah (Toxotes jaculatrix) dalam "menembak" mangsanya. Dalam BBC 25 Oktober 2012, dijelaskan, ikan pemanah mampu menyemburkan...

"Profesor Tikus" dari Pinrang

Anas Tika (40) Ijazah hanya sampai SMP, tapi gelar ”profesor” melekat pada namanya. Berkat kepiawaiannya merancang perangkap tikus, tanaman padi di Pinrang, Sulawesi Selatan, bisa terbebas dari hama pengerat itu. Bangkai tikus ia fermentasi menjadi pupuk organik. Karya ini mengantarnya meraih...

Nokia Pensiun dari 5 Besar Produsen Handphone

Nokia Pensiun dari 5 Besar Produsen Handphone
Transisi Nokia untuk meninggalkan sistem operasi Symbian dan beralih ke Windows Phone harus dibayar mahal. Pasalnya, pembuat telefon genggam yang pernah jadi terbesar di dunia itu kini harus pensiun dari peringkat 5 besar.Dilansir dari AllThingsD,...

Arkeolog Temukan Fosil Otak 520 Juta Tahun

Arkeolog Temukan Fosil Otak 520 Juta Tahun
arthropoda Fuxianhuia protensa Para arkeolog berhasil menemukan fosil otak paling tua yang berusia sekira 520 juta tahun. Otak tersebut adalah milik hewan arthtropoda (hewan berbuku-buku) dari masa kuno.Dilansir dari Softpedia, Rabu (17/10/2012),...

Makam Ratu Suku Maya Ditemukan Di Guatemala

Makam Ratu Suku Maya Ditemukan Di Guatemala
Para arkeolog di Guatemala menemukan makam seorang raja yang dipercaya meletakkan dasar-dasar peradaban Maya kuno lebih dari dua ribu tahun yang lalu. Peneliti Guatemala menemukan makam Raja K'utz Chman, seorang imam yang diyakini telah memerintah kawasan itu sekitar tahun 700 sebelum Masehi,...